KOMPETENSI

Setelah mempelajari materi ini, siswa diharapkan mampu :
Standar Kompetensi:
  Memahami berbagai sistem dalam kehidupan
Kompetensi Dasar:
  Mengidentifikasi macam-macam gerak pada tumbuhan
Indikator:
1. Siswa dapat mendefinisikan gerak pada tumbuhan
2. Siswa dapat mendefinisikan gerak hidroskopis
3. Siswa dapat menyebutkan contoh gerak hidroskopis
4. Siswa dapat mendefinisikan gerak endonom
5. Siswa dapat menyebutkan contoh gerak endonom
6. Siswa dapat mendefinisikan gerak etionom
7. Siswa dapat menyebutkan macam-macam gerak etionom berdasarkan 
    arah respon tumbuhan
8.Siswa dapat menyebutkan contoh  gerak etionom berdasarkan arah respon tumbuhan